Stop order

Posted by Bimaster On Minggu, 21 Agustus 2011 0 komentar

Stop-order adalah permintaan transaksi pada harga yang lebih jelek dari harga pasar dengan maksud mengambil keuntungan dari arah pergerakan harga. Ada dua macam stop-order: stop-sell dan stop-buy.


Stop-sell adalah order jual yang dilakukan pada harga yang lebih rendah dari harga pasar. Sedangkan stop-buy adalah order beli pada tingkat harga yang lebih tinggi dari harga pasar.

Stop-order biasanya dilakukan untuk mengantisipasi pergerakan breakout. Karena pada saat order tereksekusi harga sedang bergerak sesuai arah transaksi, umumnya stop-order bisa mendatangkan profit, hanya tidak banyak.



















Meski demikian stop-order juga disarankan hanya dilakukan jika anda sudah Meski demikian stop-order juga disarankan hanya dilakukan jika anda sudah cukup berpengalaman. Penempatan stop-order yang yang kurang tepat justru akan mendatangkan kerugian akibat harga yang berbalik arah sebelum mencapai target profit.


Semoga artikel Stop order bermanfaat bagi Anda.

Jika artikel ini bermanfaat,bagikan kepada rekan melalui:

Entri Populer